Download Aplikasi UAMBN BK 2019, Memakai VirtualBox dalam Bentuk VDI
DOWNLOAD APLIKASI UAMBN BK 2019 |
Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional Basis Komputer
(UAMBN BK) tahun 2019 tinggal beberapa bulan lagi, adapun aplikasinya sudah
dirilis dari sekarang dan cara login dan tampilannya pun berbeda dari yang
sebelumnya, mungkn untuk proktor UAMBN BK harus belajar panduan lagi bagaimana
login dan mengisi datanya supaya jangan bingung apabila sudah masuk ke dalam
aplikasi UAMBN BK yang sekarang aplikasinya di beri nama VDI UAMBN-BK kalau di
UNBK VHD. untuk mendapatkan aplikasinya silahkan download di link berikut :
Alternatif Mirror (jika link di atas overlimited) :
Mega.nz, UNDUH
DISINI
Dropbox, UNDUH DISINI
Mediafire, UNDUH DISINI
* Unduh file VDI sesuai zona waktu di daerah madrasah
masing-masing.
Adapun panduan instalnya bisa download disini
Bentuk PDF, Unduh Disini
Bentuk PPT, Unduh Disini
Panduan
proktor/operator dalam mengisi datanya, Unduh Disini
Mungkin
sangat membantu untuk para proktor/operator untuk mencari data yang diperlukan
dalam menyusunnya, supaya kita tidak terburu-buru untuk mencari data yang
inilah yang itulah ada baiknya kita cermati terlebih dahulu panduannya, baik
panduan menginstal Aplikasi UAMBN-BK maupun pengisian data yang ada didalamnya.
Post a Comment for "Download Aplikasi UAMBN BK 2019, Memakai VirtualBox dalam Bentuk VDI"
Silahkan berkomentar dengan catatan :
Post a Comment- Gunakan kata-kata yang bijak sopan dan santun
- Dilarang SPAM, komentarlah yang berkualitas
- Komentar yang berbau sara, pornografi, kekerasan dilarang keras dan tidak di perbolehkan